| 4 comments ]

Gimana nih! kabarnya teman-teman!. Syukur ahamdulillah. Sekarang tito-kun lagi belajar jadi penyiar radio komunitas. 103 U Fm Surabaya. ya kalo mau request silahkan! tapi tembangnya kalo request ke saya agak yang terbaru2 aja ya! bingung kalo kena request sego jagung atau rondo kempling he2... memang kebetulan saya masih berada cuman di hit2s indonesia terbaru aja.
Tapi kalo mendengar suara saya jangan tertawa ya! maklum masih belajar.. banyak salahnya daripada benernya qqq bahkan ada yang selentingan gini. ini penyiar sedang siaran atau sedang ngelawak. Ya tetep semangat aja deh! gue banget gitu loooooh qiqiqiiqiiiii.

ya mumpung ada waktu senggang kulanjutkan postingan tito-kun. Bertemakan Komunitas MyBloglog. Komunitas ini sekarang mulai semarak bagi para blogger mania, dengan widgetnya yang keren - recent viewer (pengunjung terakhir) juga bisa memberikan layanan join komunitas dari blog itu sendiri. Semakin banyak anggota komunitas, semakin keren, layaknya punya temen banyak di friendster lho! Selain itu para anggota bisa mengikuti apa aja sih yang terbaru dari perkembangan blog tersebut (lebih mudah memantau).

  • Atur profile anda di mybloglog
  • Untuk menambahkan blog
  • Klik add website akan muncul seperti gambar dibawah ini



  • Isi form tersebut
  • Klik Add Blog/Site
  • Muncul Script tracking.
contohnya seperti ini

<script type='text/javascript' src='http://track.mybloglog.com/js/jsserv.php?mblID=2008090118210245'></script>

  • Di Blog anda klik layout - Edit Html
  • Masukkan kode yang dihasilkan seperti contoh diatas diantara <body> dan </body>. tetapi sangat direkomendaikan untuk menaruh dibawah tepat open body (<body>).
  • Klik Simpan
  • Kembali lagi ke mybloglog dan klik komunitas dari blog atau web yang sudah anda buat
  • Atur akun tampilan seperti preview, picture dll. Masukkan tag atau kata kunci anda.
setelah selesai masuk ke acara inti nih!
menambahkan widget recent viewer di blog
  • Klik Widget
  • Anda bisa atur disana setting tampilan widget anda. preview dari widget ditampilkan di kanan. note : tampilan ini merupakan yang terbaru dari mybloglog.
  • Untuk tampilan seperti saya. klik old-school Recent Reader widget.
YA mengatur tampilan lagi... Atur aja sesuka kamu

  • Untuk mengubah warna. c_color_heading_bg.
  • Klik kotak yang kecil, disebelah c_color_heading_bg. Baru klik warna kesukaan kamu diatasnya.
Kalo yang mirip seperti saya
  • Ganti warnanya dengan warna putih semua
  • Width 300
  • Show Screen Names: NO
  • Image Size: half Size
  • Rows : 1
  • Klik Preview and Get Code
  • Muncul kode lalu tambahkan di blog anda
  • Selesai
Alhamdulillah

4 comments

Anonymous said... @ 17 September 2008 at 07:01

Request lagu donk...siarannya nyampe ko' di Malang sini, gw request lagunya Afghan yang judulnya "SADIS"

gara gara said... @ 17 September 2008 at 20:32

wew gimana bisa nyampe lha boosternya aja ga sampe 35 watt. tunggu upgrade boosternya. semoga bisa siaran sampe kesana

Akhmad Zaini said... @ 24 September 2008 at 14:44

Makasih banget tutorial ini sangat membantu saya :D

gara gara said... @ 24 September 2008 at 23:09

Kembali

Post a Comment

Jangan Spam dong